Skip to main content

Tips Merawat Velg Motor Anda



Ada dua jenis velg motor yang banyak digunakan. Pertama jenis konvensional seperti velg jari-jari (spoke wheel) yaitu velg yang menggunakan kawat logam (jari-jari) yang membentuk pola tertentu. Kedua velg palang atau biasa disebut velg logam atau velg racing (cast wheel) yaitu velg yang lapisan pendukungnya berpola jari-jari besar membentuk satu kesatuan unit.


Velg Spoke Wheel













Berikut ini cara merawat velg CW dan SW.

#  Bersihkan velg secara rutin supaya terhindar dari karat
#  Jaga tekanan udara ban – Tekanan udara ban mempengaruhi fungsi dan keawetan velg. Jika tekanan udara pada ban semakin kecil, maka semakin besar peluang kerusakan velg akibat seringnya terbentur di jalan berlobang.
#  Gunakan alat yang tepat saat merawat velg atau mengganti ban, goresan yang terjadi dapat menjadi penyebab kerusakan velg. Lapisi alat pendongkel ban dengan kain supaya velg tidak tergores.
#  Gunakan velg sesuai ukuran ban, ban yang lebih besar dari velg karena dapat mengurangi keseimbangan putaran roda.
#  Gunakan velg standar, velg yang tepat adalah yang asli keluaran pabrik atau yang bermerek. Biasanya velg standar atau yang bermerek telah diuji coba. Selain itu jangan membeli velg berbahan magg allog veg, karena unsur magnesiumnya dapat menyebabkan kebakaran.
#  Hindari lobang dan Off Road


Comments

Popular posts from this blog

ISTILAH DALAM PRODUKSI KOMODITAS IKAN

Istilah-istilah Dalam Produk Ikan 1. WGGS (Whole Gilled Gutted Scalet) yaitu, ikan utuh yang disisik isi perut dan insangnya dihilangkan. 2. WGG (Whole Gillet and Gutted) yaitu, ikan utuh yang insang dan isi perut dihilangkan. 3. WG (Whole Gutted) yaitu, ikan utuh yang isi perut dihilangkan. 4. WGG Skinless, yaitu produk utuh yang insang, isi perut dan kulit di buang. 5. WR (Whole Round), yaitu ikan utuh. 6. HGT (Headless Gutted and Tail Of), yaitu kepala, isi perut dan ekor di buang. 7. HL and G/HG (Headless and Gutted), yaitukepala dan isi perut di buang. Macam-macam Fillet 1. Skin On Bone On, yaitu Fillet yang kulit dan tu8lang masih ada. 2. Skin On Bone Less, yaitu Fillet yang kulit masih ada tetapi tulang tidak ada. 3. Skin Less Bone Less, yaitu Fillet yang kulit dan tulang tidak ada. 4. Skin One Bone On Belly On, yaitu Fillet yang kulit, tulang dan perut masih ada. 5. Skin On Tail On, yaitu Fillet yang kulit dan ekor masih ada. Terimakasih semoga menam

PERBEDAAN ANTARA IKAN PELAGIS & IKAN DEMERSAL

Perbedaan antara Ikan Pelagis dengan Ikan Demersal Ikan demersal adalah jenis ikan yang habitatnya berada di bagian dasar perairan, dapat dikatakan juga bahwa ikan demersal adalah ikan yang tertangkap dengan alat tangkap ikan dasar seperti trawl dasar (bottom trawl), jaring insang dasar (bottom gillnet), rawai dasar (bottom long line), bubu dan lain sebagainya.Ikan tersebut antara lain : kakap merah/bambangan (Lutjanus spp), peperek (Leiognatus spp), manyung (Arius spp), kurisi (Nemipterus spp), kuniran (Upeneus spp), tiga waja (Epinephelus spp), bawal (Pampus spp) dan lain-lain. Ikan pelagis adalah kelompok Ikan yang berada pada lapisan permukaan hingga kolom air dan mempunyai ciri khas utama, yaitu dalam beraktivitas selalu membentuk gerombolan (schooling) dan melakukan migrasi untuk berbagai kebutuhan hidupnya. Ikan pelagis berdasarkan ukurannya dapat dibagi menjadi dua bagian, yaitu Ikan pelagis besar, misalnya jenis Ikan tuna, cakalang, tongkol, dan lain-lain, sert

HIGHLAND MALINO

Malino Highland hadir sebagai sebuah kawasan wisata termegah dan digadang menjadi Landmark Dunia. Kehadirannya akan memberikan kesan akan pesona alam hijau nan menawan serta udara yang sejuk bagi para pengunjungnya. Wisata Malino adalah salah satu potensi alam Sulawesi Selatan  yang begitu menakjubkan nan mempesona. Berbagai pemandangan menarik yang dapat dinikmati di bumi Malino. Mulai dari potensi alam nan hijau, kokohnya air terjun yang memberikan percikan kesejukan, buah-buahan yang segar dan masih banyak lagi. Salah satu Kawasan wisata termegah dan terbesar, yakni Malino Highland berada di kawasan kebuh teh di Patappang, Kecamatan Tinggi Moncong, Malino Kabupaten Gowa Sulawesi Selatan.  Di saat musim panas suhu udara disini sangat dingin bisa mencapai 10 derajat celsius. kawasan ini tidak jarang diselimuti oleh kabut. saat berkendara, cobalah mematikan AC, kemudian bukalah jendela mobil. maka akan merasakan sensasi udara sejuk AC